IDTODAY.CO – Rocky Gerung melayangkan kritik sangat keras terhadap rencana pemerintah untukmeningkatkan produksi pangan dalam negeri di tengah ancaman wabah Corona.

Bung Rocky -sapaan akrabnya- mengkritisi wacana pemerintahan Jokowi yang hanya terfokus pada pembangunan infrastruktur semata. Menurutnya, pemerintah baru sadar akan pentingnya lajan pertanian setelah terancam kekurangan pangan.

“Pikiran republik di istana itu adalah beton (infrastruktur), beton, dan beton gitu. Setiap ada tanah kosong jadi beton, sekarang dia sibuk sendiri takut kehabisan pangan mau cetak sawah lagi itu,” ucap Rocky Gerung dalam diskusi online bersama Refly Harun, Sabtu (2/5).

Rocky Gerung menilai pemerintah memandang sebelah mata terhadap ketahanan pangan nasional dengan menjadikan pembenahan infrastruktur sebagai fokus utama pembangunan dan mengalihfungsikan lahan pertanian.

Rocky Gerung melayangkan kritik sangat keras terhadap rencana pemerintah untukmeningkatkan produksi pangan dalam negeri di tengah ancaman wabah Corona.

Bung Rocky -sapaan akrabnya- mengkritisi wacana pemerintahan Jokowi yang hanya terfokus pada pembangunan infrastruktur semata. Menurutnya, pemerintah baru sadar akan pentingnya lajan pertanian setelah terancam kekurangan pangan.

Baca Juga:  Pemprov DKI Perpanjang Masa PSBB

“Pikiran republik di istana itu adalah beton (infrastruktur), beton, dan beton gitu. Setiap ada tanah kosong jadi beton, sekarang dia sibuk sendiri takut kehabisan pangan mau cetak sawah lagi itu,” ucap Rocky Gerung dalam diskusi online bersama Refly Harun, Sabtu (2/5).

Rocky Gerung menilai pemerintah memandang sebelah mata terhadap ketahanan pangan nasional dengan menjadikan pembenahan infrastruktur sebagai fokus utama pembangunan dan mengalihfungsikan lahan pertanian.

“Di Kulon Progo, sawahnya digusur jadi bandara, di Majalengka digusur juga. Sekarang mestinya bandaranya digusur bikin sawah, jangan pakai lahan gambut karena merusak lingkungan kalau dijadiin sawah. Di balik-balik otaknya,” tegas Rocky.

“Di Kulon Progo, sawahnya digusur jadi bandara, di Majalengka digusur juga. Sekarang mestinya bandaranya digusur bikin sawah, jangan pakai lahan gambut karena merusak lingkungan kalau dijadiin sawah. Di balik-balik otaknya,” tegas Rocky.[Brz]

Tulis Komentar Anda di Sini

Iklan